Senin, 05 Januari 2015

Aphrodite

Aphrodite - Mitologi Yunani


     Disebut-sebut sebagai Dewi perlambangan cinta, nafsu, kecantikan, dan kenikmatan yang paling dikenal dunia, ini mungkin kemunculannya dalam berbagai literatur, game, dan film. Namun lebih sering terdengar sebagai perlambangan kecantikan. Hal itu terbukti karena saking cantiknya Aphrodite, ada ketakutan bahwa akan terjadi perperangan di Olympus untuk memperebutkan Sang Dewi Maha Cantik ini. Sayangnya untuk mengakali hal tersebut, Zeus malah menikahkan Aphrodite dengan Hephaestus, Dewa yang sangat jelek. Mungkin inilah yang menyebabkan Aphrodite memiliki banyak kekasih, baik itu Dewa maupun manusia.

     Di pihak lain perlambangannya sebagai Dewi nafsu telah diakui sejak zaman terdahulu dimana para pengikut Dewi ini akan menunjukkan kesetiaan mereka melalui bercinta dengan orang yang tidak dikenal. Dalam berbagai mitologi Aphrodite memiliki nama yang berbeda, dimulai dari Acidalia, hingga Cerigo, semuanya merujuk ke Dewi. 


Oshun

Xochiquetzal

Cliodhna

Hathor

Hymen

Rati

Yue Lao

Eros

Freyja

Aphrodite

Comments
0 Comments

0 komentar:

Posting Komentar