Selasa, 10 Februari 2015

Pasatimpo

Pasatimpo


     Pasatimpo adalah sejenis keris yang bentuk hulunya bengkok ke bawah dan sarungnya diberi tali. Senjata ini sering digunakan oleh masyarakat setempat dalam tari-tari  penyembuh yang berfungsi sebagai pengusir roh-roh jahat. Kini, Pasa timpo lebih sering digunakan dalam tari-tari kepahlawanan. Fungsinya hanya untuk membesarkan jiwa  penarinya. Karena keris tidak digerakan tetapi cukup diikatkan saja pada pinggang penari sebagai hiasan.

Golok

Sampari

Parang Salawaki

Belati

Clurit

Kujang

Badik

Kelewang

Keris

Rencong

Mandau

Comments
0 Comments

0 komentar:

Posting Komentar